Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dalam acara Peluncuran Buku Laporan Vaksinasi Covid-19 dan Diskusi Panel Evaluasi, Tantangan, dan Capaian Vaksinasi Covid-19 di Kantor Kemenko Perekonomian, Kamis (11/08).
Ramadan di tahun 2022 ini, kondisi pandemi Covid-19 sudah mulai terkendali dan cukup stabil di berbagai wilayah Indonesia, yang ditunjukkan dengan penurunan jumlah Kasus Harian, Kasus Aktif, Kematian, BOR dan Rawat Inap RS.
Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) Airlangga Hartarto mengaku kondisi pandemi Covid-19 konsisten membaik memasuki pekan pertama Ramadan 2022.
-Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto melakukan kunjungan ke Riau, untuk memantau langsung vaksinasi anak di SD 158 di Jalan Patimura, Kelurahan Kelurahan Cintaraja, Kecamatan Sail, Kota Pekanbaru, Jumat (25/2).
Vaksinasi di wilayah perbatasan tidak luput dari pantauan Kapolres Gresik AKBP Mochamad Nur Azis. Alumnus Akpol 2002 melihat langsung vaksinasi anak di SDN 185 Desa Sumberwaru Kecamatan Wringinanom yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Mojokerto.
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) pada wilayah Jawa-Bali dan Luar Jawa-Bali terus dilakukan evaluasi oleh Pemerintah, apalagi dengan adanya kenaikan kasus aktif di beberapa wilayah yang terjadi minggu ini.
Percepatan vaksinasi nasional dalam menekan laju penyebaran Covid-19 telah menyasar ke pelajar dan anak-anak. Polri pun meluncurkan program Vaksinasi Merdeka Anak demi mendukung upaya pemerintah menangani pandemi virus Corona.