SMA Nahdlatul Ulama 1 Gresik (SMANUSA) memperingati haul yang ke-55. Peringatan tersebut dimeriahkan dengan berbagai acara dan dibuka dengan Istighosah pada Rabu, (1/2)
Kurikulum sampai saat ini sudah mengalami beberapa perubahan dari tahun ketahun mulai dari tahun 1947 sampai sekarang yaitu tahun 2021 yang pelaksanaannya dilakukan secara bertahap oleh sekolah di seluruh indonesia.
Kegiatan pelatihan dasar kepemimpinan diperlukan untuk memupuk keberanian pelajar. Begitupula yang terlihat pada pelatihan 50 siswa yang ikut Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS).