30 C
Gresik
Wednesday, 31 May 2023
- Advertisement -spot_img

TAG

radar gresik

PPKM Diperpanjang, Penjual Bendera Ngaku Seret

Pembatasan Pemberlakukan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 diperpanjang, membuat penjual bendera merah putih meradang. Bagaimana tidak, penjualan mereka mengalami penurunan drastis.

TP PKK Gresik Borong Sayuran Peserta Lomba Ketan Pudak Petrosida

Kompetisi Ketan Pudak (Kelompok Tanam Kampung Petrosida Gresik) yang diikuti puluhan kampung di Gresik, Surabaya dan Sidoarjo membuat Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Gresik tertarik memborong sayuran hasil lomba. Menariknya, sayuran yang diborong TP PKK Gresik tersebut selanjutnya akan digunakan sebagai bahan masakan di dapur umum Covid 19 Pendopo Gresik.

Limbah RS Lapangan Gejos Dimusnahkan di Mojokerto

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Gresik, berupaya untuk mencegah penyebaran  virus Covid-19 melalui limbah rumah sakit lapangan Gjos. Salah satunya, dengan langsung memusnahkan limbah tersebut di tempat pembuangan limbah yang ada di Mojokerto.

Tracing Pasien Positif Libatkan Bhabinkamtibmas dan Babinsa

Anggota Bhabinkamtibmas dan Babinsa di Kabupaten Gresik dikerahkan menjadi tracer digital Covid-19. Ini dilakukan untuk memasifkan pelacakan kontak erat pasien konfirmasi positif Covid-19.

Congkel Kotak Amal, Warga Sungonlegowo Dibekuk Polisi

Ahmad Didik Muhajir, 42, warga Desa Sungolegowo RT 4/RW 2, Kecamatan Bungah  hanya bisa tertunduk saat dibekuk polisi. Ini setelah dirinya terbukti mencuri kotak amal di Masjid Baiturrohim, Desa Randuboto, Kecamatan Sidayu.

Lagi, Warga Yosowilangun Ditemukan Tewas di Warkop

Penemuan mayat kembali terjadi. Kali ini, mayat laki – laki ditemukan di dalam warung kopi (warkop) yang berada di Jalan Siti Fatimah Binti Maimun, Kawasan Industri Gresik (KIG), Kecamatan Kebomas.

Meski Dilanda Pandemi, Harga Properti Gresik Alami Kenaikan

Gresik masih menjadi area paling prospektif untuk bisnis perumahan di Jawa Timur. Bagaimana tidak, meski dilanda pandemi Covid-19 harga property masih terus mengalami kenaikan. Bahkan, kenaikannya lebih tinggi bila dibandingkan Surabaya dan Sidoarjo.

Program Stimulus Listrik Diperpanjang, Berikut Diskon Tarifnya

Program stimulus atau diskon listrik diperpanjnag hingga akhir tahun mendatang. Diskon listrik ini merupakan bantuan dari pemerintah di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM).

Jelang Poprov 2022, FPTI Gresik Siapkan 12 Atlet

Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Kabupaten Gresik mulai melakukan persiapan untuk Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) 2021. Namun, karena anggaran belum turun, latihan masih dilakukan secara standar di warkop bolder.

Pergunu Gresik Desak Pemerintah Segera Vaksinasi Siswa

Pimpinan Cabang (PC) Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (Pergunu) Kabupaten Gresik mendesak pemerintah agar siswa segera divaksin. Sehingga pembelajaran tatap muka bisa segera digelar.

Latest news

- Advertisement -spot_img