Setelah dilakukan tuntutan 2 tahun 3 bulan kepada terdakwa Ifan Suparno,32, kuasa hukum terdakwa Fasichatus Sakdiyah melakukan pledoi di Pengadilan Negeri Gresik, Senin (25/10 ).
Janda satu anak bernama Dewi Kartika Sari ,28, asal Desa Paloh, Kecamatan Paciran, Lamongan nekat berjualan sabu usai ditinggal suaminya. Tersangka ditangkap anggota Polsek Bungah saat hendak melakukan transaksi di Gubuk Tambak Desa Golokaan Kecamatan Sidayu.