Setelah menunggu begitu lama karena Pandemi Covid-19, maka Pengasuh Yayasan Pondok Pesantren Maziyatul Ilmi Abdul Muid, akhirnya, bisa senyum. Kiai kharimastik itu mendapatkan kunjungan dari Kasi Pontren Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Gresik KH Wayan beserta rombongannya di pondoknya, Gantang Baru Boboh, Menganti, Rabu (16/9)