28.3 C
Gresik
Wednesday, 7 June 2023
- Advertisement -spot_img

TAG

Bantuan UMKM

Airlangga Apresiasi Dukungan OJK dan Perbankan Terhadap UMKM

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan pilar terpenting dalam menggerakkan roda perekonomian Indonesia. Jumlah UMKM yang mencapai 99,9% dari pelaku usaha juga telah berhasil menyerap tenaga kerja sebesar 97% dari total tenaga kerja Indonesia. Secara keseluruhan, UMKM telah berkontribusi sebesar 61,07% terhadap PDB Indonesia atau senilai Rp 8.573,89 triliun.

Ayo Daftar, Pemerintah Beri Insentif UMKM di Level 4 Rp1,2 Juta

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memersilakan pedagang kaki lima (PKL) dan warung makan kecil di wilayah Level 4 untuk mendaftar untuk menerima bantuan sosial (bansos). Pemerintah telah menyiapkan insentif bansos sebesar Rp 1,2 juta untuk PKL dan warteg yang terdampak PPKM di Level 4.

Latest news

- Advertisement -spot_img